Site icon BANTEN AKTUAL

Foto: Pelangi Kota Tangerang Ajak Masyarakat Bermain Layangan Dengan Aman

Perkumpulan Pelayang Seluruh Indonesia (Pelangi) Kota Tangerang ajak Masyarakat Kota Tangerang untuk mengenal cabang Olahraga rekreasi bermain layang-layang. Cabang Olahraga layang-layang resmi menjadi anggota Kormi (Komite Olahraga Masyarakat Indonesia) Kota Tangerang. Pelangi Kota Tangerang yang berjumlah 150 orang ini menjadi satu olahraga masyarakat yang berawal dari hobi para pemainnya. Tampak terlihat para atlet Pelangi sedang memperlihatkan kepiawaiannya dalam memainkan layangan aduan. Minggu (16/02/2). Banten Aktual/Dennys

Exit mobile version