KPU Kota Tangerang Lantik 312 PPS
Daerah, Tangerang Raya  

KPU Kota Tangerang Lantik 312 PPS

Bantenaktual.com, Tangerang – Menjelang Pemilihan Umum (Pemilu) Serentak tahun 2024, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Tangerang melaksanakan pelantikan dan pengucapan sumpah janji Panitia Pemungutan Suara (PPS) serta apel serentak Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) se-Kota Tangerang, di Alun-alun Ahmad Yani, Kota Tangerang, pada Selasa (24/1/23).

Wali Kota Serang Syafrudin Hadiri Pelantikan 30 Anggota PPK, Syafrudin: Jaga Integritas
Daerah, Serang  

Wali Kota Serang Syafrudin Hadiri Pelantikan 30 Anggota PPK, Syafrudin: Jaga Integritas

Bantenaktual.com, Serang – Walikota Serang Syafrudin menghadiri Pelantikan dan Pengambilan Sumpah/Janji Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Kota Serang untuk Pemilu Tahun 2024 bertempat di Le dian Hotel, Rabu (04/01). Dihadiri juga oleh ASDA I Kota Serang Subagyo, Ketua KPU Kota Serang Ade Jahran, Ketua Bawaslu Kota Serang Faridi, Para Camat Se-Kota Serang serta jajaran terkait lainnya.

PPK Resmi Dilantik, Sachrudin: Kejujuran dan Keadilan Harus Jadi Acuan
Daerah, Tangerang Raya  

PPK Resmi Dilantik, Sachrudin: Kejujuran dan Keadilan Harus Jadi Acuan

Bantenaktual.com, Tangerang – Wakil Wali Kota Tangerang Sachrudin menghadiri Pelantikan dan Pengambilan Sumpah/Janji Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Kota Tangerang untuk Pemilu Tahun 2024. Sachrudin berharap anggota Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Pemilu 2024 dapat mengemban amanah dan tanggung jawab yang sebaik – baiknya. Komitmen dan profesionalitas sangat diperlukan untuk kelancaran penyelenggaraan pemilu.

Kota Cilegon Ditunjuk Sebagai Pilot Project KPU
Cilegon, Daerah  

Kota Cilegon Ditunjuk Sebagai Pilot Project KPU

Bantenaktual.com, Cilegon – Kota Cilegon terpilih menjadi percontohan dalam Pemilu, hal ini dilihat dari dijadikannya Kota Cilegon sebagai Pilot Project Komisi Pemilihan Umum (KPU) dengan mengusung tema “Menjadi Percontohan Kota Demokrasi dan Pengukuhan Relawan Kelurahan Peduli Pemilu dan Pemilihan” yang dilaksanakan di Forbis Hotel (28/12).

Merdeka Tentukan Pilihan, Merdeka Berkompetisi Secara Bebas
Nasional  

Merdeka Tentukan Pilihan, Merdeka Berkompetisi Secara Bebas

Bantenaktual.com, Jakarta – Peringatan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia Ke-77, berlangsung khidmat di Lingkungan Komisi Pemilihan Umum (KPU), Rabu (17/8/2022). Bertindak selaku Inspektur Upacara, Ketua KPU Hasyim Asy’ari, dan dihadiri Anggota KPU August Mellaz, Betty Epsilon Idroos, Yulianto Sudrajat bersama Sekretaris Jenderal Bernad Dermawan Sutrisno, jajaran Deputi, Inspektur Utama, Pejabat Eselon II, III, IV hingga staf.

Tidak Ada Postingan Lagi.

Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.