Daerah, Tangerang Raya  

Bantenaktual.com, Tangerang – Festival Perahu Naga Peh Cun 2024 akan kembali diselenggarakan di Kota Tangerang. Akhir pekan ini, festival kebudayaan khas peranakan Tionghoa (Cina Benteng) tersebut dibuka dengan Bakti Sosial Donor Darah pada Minggu, 2 Juni 2024.

Foto:Unjuk Kebolehan Dalam Ajang Bakat Cidekode 2024
Publik Foto  

Foto:Unjuk Kebolehan Dalam Ajang Bakat Cidekode 2024

Cidekode kembali beraksi di Tangerang City Mall (Tangcity) dalam menunjukan bakat nya di hadapan juri, acara tersebut guna mencari duta bagi mereka keturunan Thionghoa dalam melestarikan budaya peranakan thionghoa yang ada di Kota Tangerang (Cina Benteng). Sebanyak 20 finalis yang lolos dan akan melaju ke babak Final ini, menunjukan bakatnya dihadapan para dewan juri dengan menunjukan bakat dan keahlian masing-masing. Terlihat salah satu peserta sedang menari dihadapan dewan juri. Sabtu (17/2/24). Banten Aktual/Dennys

Cinta Lima Unsur Legenda China Benteng
Entertaiment, Lifestyle  

Cinta Lima Unsur Legenda China Benteng

Bantenaktual.com, Tangerang – Artis Junior Liem akhirnya memulai proses syuting film berjudul ‘Cinta 5 Unsur’ yang dilaksanakan di Klenteng Tjoeng Tek Bio yang berada di kawasan Wihara Maha Bodi, Neglasari Tangerang. Dimana dalam syuting dihari pertamanya, suami Putri Titian itu mengaku takjub dengan budaya dan kebiasaan masyarakat Tionghoa yang hidup rukun bersama suku lainnya.

Foto: Legenda Chiben di Angkat Ke Layar Lebar
Publik Foto  

Foto: Legenda Chiben di Angkat Ke Layar Lebar

Sebuah film bergenre komedi yang akan mengangkat kebudayaan etnis Cina Benteng yang berada di Tangerang akan segera di produksi oleh rumah produksi Lingkar Film. Dimana film akan mengangkat unsur budaya itu akan dibintangi oleh artis Junior Liem dan Chilla Kiana. Hal tersebut diungkapkan Hendra Martono selaku perwakilan Rumah Produksi Tiamo dan Lingkar Pictures dalam keterangan persnya. Minggu (3/7/22). Banten Aktual/Dennys

Video  

Batik Encim Khas Cina Benteng

Batik Lentera menjadi cirikhas warga keturunan thionghoa di Kota Tangerang, sejumlah ibu-ibu Kelurahan Mekarsari Kecamatan Neglasari Kota Tangerang sedang membuat batik tulis khas thionghoa yang memiliki motif berbeda dari bati yang ada di pulau jawa. Batik Lentera khas Thionghoa di bandrol dengan harga Rp. 100.000-1000.000 dilihat dari ukuran kain yang di gunakan. Minggu (20/2/22).

Tidak Ada Postingan Lagi.

Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.