Daerah, Tangerang Raya  

Bantenaktual.com, TANGERANG – Sebanyak 33 bangunan liar (bangli) di sepanjang bantaran Kali Perancis Kelurahan Dadap, Kecamatan Kosambi, dibongkar. Pembongkaran bangli tersebut dilakukan karena akan dibangun turap untuk mencegah terjadinya banjir dan guna menciptakan lingkungan yang bersih dan asri.

Video  

Pabrik Paralon Di Kosambi Dadap Hangus Terbakar

Sebuah Pabrik Pipa di kawasan Pergudangan di Jalan Raya Dadap Kosambi Kabupaten Tangerang habis terbakar, kebakaran tersebut di ketahui pada pukul 14.30 wib. Terlihat asap tebal yang menyelimuti awan yang bisa mengganggu jalur penerbangan di Bandara Soekarno Hatta. Sejumlah awak pemadam kebakaran berusaha memadamkan api yang berkobar sangat dahsyat, dari samping SPBU untuk menghindari api merambat ke SPBU tersebut. Jumat (15/7/22).

Foto: Pabrik Pipa Pelastik Terbakar Asap Hitam Tebal Menyelimuti Awan
Publik Foto  

Foto: Pabrik Pipa Pelastik Terbakar Asap Hitam Tebal Menyelimuti Awan

Sebuah Pabrik Pipa di kawasan Pergudangan di Jalan Raya Dadap Kosambi Kabupaten Tangerang habis terbakar, kebakaran tersebut di ketahui pada pukul 14.30 wib. Terlihat asap tebal yang menyelimuti awan yang bisa mengganggu jalur penerbangan di Bandara Soekarno Hatta. Sejumlah awak pemadam kebakaran berusaha memadamkan api yang berkobar sangat dahsyat, dari samping SPBU untuk menghindari api merambat ke SPBU tersebut. Jumat (15/7/22). Banten Aktual/Dennys

Tidak Ada Postingan Lagi.

Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.