Bantenaktual.com, Jakarta – Anniversary pernikahan 2 Desember lalu, Diva musik Indonesia, Bunga Citra Lestari alias BCL, merayakan momen specialnya ini bersama Tiko Aryawardhana dengan mengeluarkan sebuah karya lagu terbaru yang bertajuk “Memulai Kembali” yang dirilis 13 Desember 2024.
![Superman Is Dead Sukses Hibur Ribuan Penonton di Tsouth Kulture BSD](https://i0.wp.com/bantenaktual.com/wp-content/uploads/2022/11/1523.jpg?resize=250%2C190&ssl=1)
Superman Is Dead Sukses Hibur Ribuan Penonton di Tsouth Kulture BSD
Bantenaktual.com, Tangerang – Grup Band Papan Atas Indonesia, Superman Is Dead (SID) Sukses menghibur ribuan penonton dalam acara yang diselenggarakan oleh Pemerintah Kota Tangerang Selatan yaitu Tsouth Kulture di Lapangan Sunburst, BSD Serpong, pada Sabtu Malam (29/10).