Bantenaktual.com, Tangerang – Menyambut HUT ke-80 Republik Indonesia, Kecamatan Jatiuwung resmi membuka rangkaian Festival Kemerdekaan dengan menggelar Lomba Masak UMKM yang mengusung tema khas daerah: “Kreasi Laksa, Kuliner Ikonik Kota Tangerang”.
Foto: Episode Hotel Bentuk Angka 78
Jelang perayaan hari kemerdekaan Republik Indonesia ke 78 Hotel Episode JHL Grup membuat angka 78 dengan menggunakan lampu dari kamar hotel. Partisipasi JHL Grup ini mengajak seluruh warga Indonesia untuk tetap solid dalam membangun dan bersama-sama menciptakan perdamaian dengan mengangkat tema “Terus melaju untuk Indonesia maju”. Tampak terlihat seorang bartender sedang menyemburkan api saat melakukan atraksi. Rabu (16/8/23). Banten Aktual/Dennys
