Bantenaktual.com, Tangerang – Hari Lingkungan Hidup Sedunia merupakan hari internasional terbesar bagi lingkungan hidup. Dipimpin oleh United Nations Environment Programme (UNEP), dan diadakan setiap tahun sejak tahun 1973, program ini telah berkembang menjadi platform global terbesar untuk penjangkauan lingkungan hidup. Ini dirayakan oleh jutaan orang di seluruh dunia.
Pemkot Tangerang Gelar Uji Emisi Gratis di Hari Lingkungan Hidup Sedunia
Bantenaktual.com, Tangerang – Pencemaran udara, merupakan salah satu tantangan yang umum dihadapi di wilayah perkotaan, tak terkecuali Kota Tangerang. Hal inilah yang turut ditangani Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang melalui Dinas Lingkungan Hidup (DLH) saat memperingati Hari Lingkungan Hidup Sedunia dengan menggelar Uji Emisi Gratis, di depan Masjid Raya Al Azhom, Kota Tangerang, Senin (5/6/23).