Bantenaktual.com, Jakarta – Selama masa angkutan Lebaran, PT KAI Commuter mencatat jumlah penumpang KRL Jabodetabek mencapai 4.355.175 orang. Jumlah itu merupakan akumulasi sejak 14-19 April 2023.
Ini Jadwal dan Syarat Perjalanan Kereta Api Pangrango Bogor-Sukabumi
Bantenaktual.com, Jakarta – PT KAI (Persero) Daop I Jakarta kembali mengoperasikan kereta api (KA) Pangrango mulai Minggu 10 April 2022 hari ini.