Daerah, Serang  

Bantenaktual.com, Serang – Sebanyak 103 kontingen turut memeriahkan Kirab Budaya dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-18 Kota Serang, Rabu (6/8/2025). Pawai ini diikuti oleh berbagai elemen, mulai dari 33 Organisasi Perangkat Daerah (OPD), stakeholder Kota Serang, pelajar SMP dan SMA/SMK se-Kota Serang, komunitas budaya, hingga masyarakat umum.

Tidak Ada Postingan Lagi.

Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.