Tim SAR gabungan berhasil menemukan korban tenggelam di sungai Cisadane Kota Tangerang. Tim gabungan yang terdiri dari Basarnas, Tagana Kota Tangerang, PMI Kota Tangerang, BPBD Kota Tangerang, OCC, Karang Taruna Sawah Baru, IEA Tangsel, Semut Tangsel, KARTAR, Babinkamtibmas Karawaci, Lurah Periuk Jaya, Human initiative, WMI, AF Ambulance Tangsel, IEA Jaksel, Gerak Bareng, Bakorsiskom dan IEA Tangerang. Korban di temukan sudah dalam kondisi tidak bernyawa, setelah dua hari pencarian Senin (27/5/24) kemarin pukul 16.30.wib. Tampak terlihat petugas gabungan sedang menggotong jenazah untuk di serahkan kepada pihak keluarga. Selasa (28/5/24). Banten Aktual/Dennys
Tim SAR Gabungan Temukan Korban Sejauh 13 KM
Bantenaktual.com, – Tim SAR gabungan akhirnya temukan korban yang tenggelam di Kali Angke Jakarta Barat. Senin (2/5/22). siang dalam keadaan meninggal dunia.