Bantenaktual.com, Cilegon – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Cilegon secara resmi melantik 129 Panitia Pemungutan Suara (PPS) di The Royale Hotel Krakatau Cilegon, Selasa (24/1). Pelantikan yang dihadiri Wali Kota Cilegon Helldy Agustian itu dalam rangka persiapan pelaksanaan pesta demokrasi Pemilihan Umum (Pemilu) 2024.
KPU
KPU Kota Tangerang Lantik 312 PPS
Bantenaktual.com, Tangerang – Menjelang Pemilihan Umum (Pemilu) Serentak tahun 2024, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Tangerang melaksanakan pelantikan dan pengucapan sumpah janji Panitia Pemungutan Suara (PPS) serta apel serentak Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) se-Kota Tangerang, di Alun-alun Ahmad Yani, Kota Tangerang, pada Selasa (24/1/23).
Wali Kota Serang Syafrudin Hadiri Pelantikan 30 Anggota PPK, Syafrudin: Jaga Integritas
Bantenaktual.com, Serang – Walikota Serang Syafrudin menghadiri Pelantikan dan Pengambilan Sumpah/Janji Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Kota Serang untuk Pemilu Tahun 2024 bertempat di Le dian Hotel, Rabu (04/01). Dihadiri juga oleh ASDA I Kota Serang Subagyo, Ketua KPU Kota Serang Ade Jahran, Ketua Bawaslu Kota Serang Faridi, Para Camat Se-Kota Serang serta jajaran terkait lainnya.
PPK Resmi Dilantik, Sachrudin: Kejujuran dan Keadilan Harus Jadi Acuan
Bantenaktual.com, Tangerang – Wakil Wali Kota Tangerang Sachrudin menghadiri Pelantikan dan Pengambilan Sumpah/Janji Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Kota Tangerang untuk Pemilu Tahun 2024. Sachrudin berharap anggota Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Pemilu 2024 dapat mengemban amanah dan tanggung jawab yang sebaik – baiknya. Komitmen dan profesionalitas sangat diperlukan untuk kelancaran penyelenggaraan pemilu.
Dihadiri Wali Kota Benyamin, 35 Anggota PPK Tangsel Resmi Dilantik KPU Tangsel
Bantenaktual.com, Tangerang – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Tangerang Selatan resmi melantik 35 anggota Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) untuk Pemilu serentak tahun 2024. Pelantikan yang dihadiri secara langsung oleh Wali Kota Tangerang Selatan Benyamin Davnie ini digelar di Swiss-Bellhotel, Serpong, pada Rabu (04/01).
Bawaslu Dorong KPU Rancang Aturan Batasan Sosialisasi dan Kampanye Pemilu 2024
Bantenaktual.com, Jakarta – Badan Pengawas Pemilihan Umum- Bawaslu mendorong Komisi Pemilihan Umum (KPU), rancang aturan terkait batasan sosialisasi dan kampanye pada Pemilu 2024. Hal tersebut dikatakan Kepala Biro Fasilitasi Penanganan Pelanggaran Yusti Erlina dalam rapat Sosialisasi Peserta Pemilu 2024 di Gedung KPU, Rabu, (4/1/2023).
Kota Cilegon Ditunjuk Sebagai Pilot Project KPU
Bantenaktual.com, Cilegon – Kota Cilegon terpilih menjadi percontohan dalam Pemilu, hal ini dilihat dari dijadikannya Kota Cilegon sebagai Pilot Project Komisi Pemilihan Umum (KPU) dengan mengusung tema “Menjadi Percontohan Kota Demokrasi dan Pengukuhan Relawan Kelurahan Peduli Pemilu dan Pemilihan” yang dilaksanakan di Forbis Hotel (28/12).
KPU Sosialisasikan Penyusunan Daftar Pemilih Dalam Penyelenggaraan Pemilu
Bantenaktual.com, Serang – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Serang mengadakan sosialisasi peraturan KPU No. 7 Tahun 2022 tentang penyusunan daftar pemilih dalam penyelenggaraan pemilihan umum dan sistem informasi data pemilih pemilu 2024 bertempat di Hotel Le Dian Kota Serang, Rabu (16/11).
Tak Penuhi Syarat Materiil, Bawaslu Jadikan Laporan Penyebaraan KBA News Sebagai Informasi Awal
Bantenaktual.com, Jakarta – Badan Pengawas Pemilihan Umum- Bawaslu simpulkan laporan dugaan pelanggaran dengan Nomor: 002/LP/PL/RI/00.00/IX/2022 yang disampaikan oleh MG, Selasa, (27/9/2022) terkait adanya dugaan kampanye Anies Baswedan tidak penuhi syarat materil.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.