Bantenaktual.com, TANGERANG – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tangerang melalui Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) menjalin kerja sama dengan Pengadilan Negeri Tangerang, Pengadilan Agama Tigaraksa, dan Kantor Kementerian Agama Tigaraksa.
Pemerintah Kabupaten Tangerang
Bupati Tangerang Minta Wartawan Sebarkan Informasi secara Utuh
Bantenaktual.com, Tangerang – Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kabupaten Tangerang menggelar Koordinasi dan Peningkatan Hubungan Jurnalis bersama ratusan media partner yang dilaksanakan di Villa Bukit Pinus, Rabu hingga Jumat, 23-25 Agustus 2023.
Pemkab Tangerang Antisipasi Stok dan Lonjakan Harga Bahan Pokok Jelang Idul Adha
Bantenaktual.com, TANGERANG – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tangerang mengantisipasi stok dan stabilitas harga bahan pokok menjelang pelaksanaan Hari Raya Idul Adha. Selain itu, kesehatan hewan kurban juga menjadi perhatian dari kemungkinan penyebaran penyakit dan segala virus PMK dan lumpy skin diseases (LSD).
DPKP Pastikan Keamanan dan Kesehatan Hewan Kurban Jelang Idul Adha
Bantenaktual.com, TANGERANG – Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan (DPKP) Kabupaten Tangerang meninjau lapak penjualan hewan kurban di kawasan Bencongan, Kelapa Dua, Kabupaten Tangerang, Rabu (21/6/23). Peninjauan ini dilakukan dalam rangka menyambut Hari Raya Idul Adha 1444 H.
Bupati Zaki Lepas 100 Personel Tim Pemeriksa Kesehatan Hewan Kurban
Bantenaktual.com, TANGERANG – Bupati Tangerang Ahmad Zaki Iskandar melepas 100 personel tim pemeriksa kesehatan hewan kurban dari Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Kabupaten Tangerang. Acara tersebut digelar di Gedung Bola Sundul Gedung Usaha Daerah Puspemkab Tangerang. Selasa, (20/6/23).
Kasus Stunting di Kabupaten Tangerang Turun dari 9.000 Kasus Jadi 6.000 pada 2023
Bantenaktual.com, TANGERANG – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tangerang menyampaikan angka kasus stunting di Kabupaten Tangerang mengalami penurunan pada 2023. Upaya intervensi dipastikan bakal terus dilakukan untuk dapat mencapai angka stunting nol persen di wilayah tersebut.
Pemkab Tangerang Kembali Raih Penghargaan Pengawasan Kearsipan Tingkat Nasional
Bantenaktual.com, TANGERANG – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tangerang kembali menyabet penghargaan kearsipan dalam acara puncak peringatan Hari Kearsipan Nasional ke-52 di Baleroom Royal Hotel Banyuwangi, Jawa Timur, 22-24 Mei 2023.
Antisipasi Ancaman Siber, Diskominfo Gelar Rakor Monitoring dan Scanning
Bantenaktual.com, TANGERANG – Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kabupaten Tangerang menggelar Rakor Monitoring dan Scanning dalam Penanganan dan Pengelolaan Insiden Siber. Rakor tersebut diikuti para pejabat penghubung dan operator di lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tangerang.
Uniqlo Melakukan Kurasi Produk UMKM Yang Menjadi Binaan Dinas Koperasi dan Usaha Mikro Kabupaten Tangerang
Bantenaktual.com, Tangerang – Untuk mempromosikan UMKM di Kabupaten Tangerang, Dinas Koperasi dan Usaha Mikro (Diskum) bekerja sama dengan Uniqlo yang dimulai sejak tahun 2022. Berbagai UMKM yang telah dikurasi dan lolos bisa memasarkan produknya di Uniqlo.
Penelitian Mahasiswi Oxford, Implementasi SP4N-LAPOR! Pemkab Tangerang Sangat Baik
Bantenaktual.com, TANGERANG – Seorang mahasiswi University of Oxford, Inggris, Amirah Kaca Sumarto, melakukan penelitian terkait implementasi Sistem Pengelolaan Pengaduan Pelayanan Publik Nasional – Layanan Aspirasi dan Pengaduan Online Rakyat (SP4N-LAPOR!) di lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tangerang.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.