Wali Kota Helldy Minta HKN Jadi Momentum Tingkatkan Pelayanan
Cilegon, Daerah  

Wali Kota Helldy Minta HKN Jadi Momentum Tingkatkan Pelayanan

Bantenaktual.com, Cilegon – Wali Kota Cilegon Helldy Agustian meminta kepada seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan Pemerintah Kota (Pemkot) Cilegon untuk memaknai Hari Kesadaran Nasional (HKN) sebagai momentum penting untuk terus meningkatkan kualitas pelayanan kepada masyarakat. Demikian disampaikan Helldy saat Upacara Peringatan HKN di Halaman Kantor Wali Kota Cilegon, Senin 19 Juni 2023.   

HUT Kota Cilegon Dihujani Apresiasi dan Pujian Kinerja Helldy
Cilegon, Daerah  

HUT Kota Cilegon Dihujani Apresiasi dan Pujian Kinerja Helldy

Bantenaktual.com, Cilegon – Kegiatan Riung Mungpulung Hari Ulang Tahun (HUT) Kota Cilegon ke-24 yang digelar di Halaman Kantor Wali Kota Cilegon pada Kamis 27 April 2023 dihujani berbagai apresiasi dan pujian dari sejumlah tokoh, praktisi dan berbagai unsur masyarakat terhadap Wali Kota Helldy Agustias yang inspiratif atas keberhasilannya membawa Kota Cilegon lebih maju, mandiri, modern dan bermartabat. Dibawah kepemimpinan Helldy, Pemerintah Kota (Pemkot) Cilegon dinilai sukses melaksanakan pembangunan berbagai sektor, sehingga berhasil meraih lebih dari 30 penghargaan dari berbagai lembaga hanya dalam kurun waktu 2 tahun.

Sepakat Segera Bangun Pelabuhan Warnasari, 2 Perusahaan Raksasa Indonesia Teken MoU Dengan Pemkot Cilegon
Cilegon, Daerah  

Sepakat Segera Bangun Pelabuhan Warnasari, 2 Perusahaan Raksasa Indonesia Teken MoU Dengan Pemkot Cilegon

Bantenaktual.com, Cilegon – Wali Kota Cilegon Helldy Agustian tampaknya tidak main-main untuk segera merealisasikan pembangunan Pelabuhan Warnasari yang dinantikan masyarakat sejak lama. Setelah menempuh perjalanan panjang, akhirnya digelar penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) yang dilakukan langsung oleh orang nomor satu di 2 perusahaan raksasa Nasional, yakni PT Krakatau Steel (KS) Tbk dan PT Chandra Asri Petrochemical (CAP) Tbk dengan Pemerintah Kota (Pemkot) Cilegon tentang Pembangunan Pelabuhan Warnasari di The Royale Krakatau Hotel Cilegon, Selasa (21/3).

Pemkot Cilegon Gandeng PT Chandra Asri dan PT KS Segera Bangun Pelabuhan Warnasari
Cilegon, Daerah  

Pemkot Cilegon Gandeng PT Chandra Asri dan PT KS Segera Bangun Pelabuhan Warnasari

Cita-cita dan penantian panjang masyarakat dan para pendiri Kota Cilegon memiliki pelabuhan sendiri akan segera terwujud. Sebab, PT Chandra Asri Petrochemical (CAP) Tbk dan PT Krakatau Steel (KS) Tbk siap melakukan kerjasama dengan Pemerintah Kota (Pemkot) Cilegon untuk melakukan pembangunan Pelabuhan Warnasari yang selama ini belum terealisasi. Hal itu terungkap pada pertemuan Wali Kota Cilegon Helldy Agustian bersama Presiden Direktur PT CAP, Erwin Ciputra dan Direktur Utama PT KS, Purwono Widodo di Hotel Fairmont Jakarta, Selasa (7/3).

Tidak Ada Postingan Lagi.

Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.