Bantenaktual.com, Tangerang – Pemerintah Kota Tangerang Selatan (Tangsel) melalui Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) terus melakukan penegakkan Peraturan Daerah (Perda).

Pemkot Tangsel Siapkan 432 Personel dan 66 Ambulans untuk Hadapi Nataru
Bantenaktual.com, Tangerang – Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang Selatan (Tangsel) melalui Dinas Kesehatan telah mempersiapkan serangkaian langkah untuk memastikan pelayanan kesehatan optimal selama perayaan Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 (Nataru).