Kronologi Tewasnya Tahanan Narkoba Polres Cilegon Terungkap, 6 Penghuni Sel Ditetapkan Tersangka
Cilegon, Daerah  

Kronologi Tewasnya Tahanan Narkoba Polres Cilegon Terungkap, 6 Penghuni Sel Ditetapkan Tersangka

Bantenaktual.com, Cilegon – Polres Cilegon mengungkap kronologi tewasnya tahanan narkoba berinial AG (21) warga Kampung Toyomerto, Desa Wanayasa, Kecamatan Kramatwatu, Kabupaten Serang beberapa waktu lalu. Kelanjutan kasus yang menewaskan satu tahanan narkoba yang meninggal Selasa (15/2/2022) lalu sekira pukul 19.00 WIB itu diungkap langsung oleh Kapolres Cilegon AKBP Sigit Haryono.

Pendorong Gerobak Malioboro Minta Tunda Relokasi
Nasional  

Pendorong Gerobak Malioboro Minta Tunda Relokasi

Yogyakarta, Bantenaktual.com — Sebanyak 53 orang paguyuban pendorong gerobak malioboro (PPGM) mendatangi halaman depan Kepatihan, mereka mempertanyakan kelanjutan penghidupan paska relokasi pedagang kaki lima (PKL) malioboro ke Teras Malioboro 1 dan 2 yang di mulai sebentar lagi.

Kebakaran di Areal SDN Cawang 12 Berhasil Dipadamkan
Nasional  

Kebakaran di Areal SDN Cawang 12 Berhasil Dipadamkan

Bantenaktual.com, Jakarta – Kebakaran bangunan rumah dinas penjaga sekolah di SDN Cawang 12 di Jl Raya UKI RT 07/011 Kelurahan Cawang, Kramat Jati, Selasa (26/10), berhasil dipadamkan petugas Sudin Gulkarmat Jakarta Timur. Kebakaran yang terjadi sekitar pukul 07:09 ini diduga akibat hubungan arus pendek listrik.

Tidak Ada Postingan Lagi.

Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.