Bantenaktual.com, Cilegon – Wali Kota Cilegon Helldy Agustian membuka acara SOEDJA FEST 2023 di Panggung Serba Guna Situ Rwa Arum, Kelurahan/Kecamatan Grogol, Sabtu 21 Oktober 2023 malam. SOEDJA FEST merupakan pagelaran Theater Tradisional Ubrug, Seni Tari dan Musik Konteporer serta Bazaar Kuliner Khas Masyarakat Rawa Arum yang digagas masyarakat Rawa Arum.

Bersihkan Situ Rawa Arum, Helldy Ingin Jadikan Tempat Wisata
Bantenaktual.com, Cilegon – Pemerintah Kota Cilegon melalui Dinas Lingkungan Hidup Kota Cilegon melakukan Pembersihan Situ Rawa Arum bertempat di Situ Rawa Gerem Grogol Kota Cilegon, Kamis (04/08).