Daerah, Tangerang Raya  

Bantenaktual.com, Tangerang – Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di Indonesia telah menjadi motor penggerak ekonomi nasional dengan kontribusi yang besar. Menurut Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian Republik Indonesia, per September 2024, UMKM menyumbang 60 persen terhadap PDB Indonesia dan menyerap hingga 97 persen tenaga kerja di Indonesia. Bahkan, dengan potensi yang sangat besar, pemerintah pada 2024 telah menargetkan 30 juta pelaku UMKM untuk mengadopsi teknologi digital dalam mengembangkan produknya agar UMKM dapat bersaing di pasar global.

Plaza Banten Mudahkan Belanja Dinas
Bisnis  

Plaza Banten Mudahkan Belanja Dinas

Bantenaktual.com, – Platform digital Plaza Banten membantu belanja Dinas melalui Bela pengadaan Sejak tahun 2022 .Marketplace Plaza Banten ini milik BUMD Provinsi Banten yang dikelola oleh PT Agrobisnis Banten Mandiri (perseroda) dengan membuka 13 komoditas atau kategori sesuai Keputusan Deputi Bidang Monitoring – Evaluasi dan Pengembangan Sistem Informasi Nomor 19 Tahun 2022. Adapun komoditasnya sebagai berikut Alat Tulis Kantor, Jasa Transportasi, Akomodasi, Souvenir, Makanan dan Minuman, Alat Kesehatan (hanya Kementrian Kesehatan), Furniture, Kurir, Peralatan Elektronik, Perkakas, Fashion, Jasa Kreatif dan Kebutuhan Kantor, Sewa Peralatan dan Ruangan.

Grand Opening Rans Nusantara Hebat, Pusat Kuliner dan UMKM Indonesia Terbesar di BSD City
Daerah, Tangerang Raya  

Grand Opening Rans Nusantara Hebat, Pusat Kuliner dan UMKM Indonesia Terbesar di BSD City

Bantenaktual.com, Tangerang – Rans Entertainment bersama GK Hebat menyelenggarakan acara grand opening pusat kuliner dan UMKM terbesar di BSD City pada Sabtu (30/3) yang bertajuk Perayaan Rans Nusantara Hebat. Pusat kuliner ini berisi 122 unit UMKM yang terseleksi lebih dari 1.000 unit UMKM, dengan berbagai variasi menu yang dapat memanjakan lidah para pecinta makanan khas Tanah Air. Peresmian Rans Nusantara Hebat dihadiri secara virtual oleh Sandiaga Uno (Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif) dan dihadiri langsung oleh Raffi Ahmad (Founder Rans Entertainment), Kaesang Pangarep (Founder GK Hebat) serta Michael Widjaja (Group CEO Sinar Mas Land).

Dinas Koperasi dan UKM Siapkan 3 Stand Oleh Oleh Khas Cilegon di Jalur Mudik Lebaran
Cilegon, Daerah  

Dinas Koperasi dan UKM Siapkan 3 Stand Oleh Oleh Khas Cilegon di Jalur Mudik Lebaran

Bantenaktual.com, Cilegon – Dinas Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (UKM) Kota Cilegon akan menyiapkan 3 stand khusus Oleh Oleh khas Cilegon di Jalur Mudik Lebaran 2024, yakni di kawasan Pelabuhan Indonesia (Pelindo) Ciwandan, Rest Area Jalur Lingkar Selatan (JLS) dan Sari Galuh Grogol. Ketiga stand yang menyasar para pemudik arah Pulau Sumatera itu akan diisi oleh produk-produk Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) binaan yang ada di Kota Cilegon.

Foto: GIGI Tutup Malam Puncak HUT Kota Tangerang
Publik Foto  

Foto: GIGI Tutup Malam Puncak HUT Kota Tangerang

Rayakan malam puncak hari jadi Kota Tangerang ke-31, grup band GIGI hibur masyarakat Kota Tangerang. Rangkaian Hari Jadi ke-31 Kota Tangerang resmi ditutup dengan pesta kuliner serta konser musik yang begitu meriah. Pada malam puncak tersebut, terlihat antusiasme masyarakat dari berbagai daerah pun terhibur dengan penampilan musisi lokal hingga nasional, di Taman Elektrik Kota Tangerang, Rabu (28/2/2024) Malam. Banten Aktual/Dennys

Tidak Ada Postingan Lagi.

Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.