Bantenaktual.com, Cilegon – Wali Kota Cilegon Helldy Agustian didampingi Wakil Wali Kota Cilegon Sanuji Pentamarta dan Ketua TP PKK Kota Cilegon Hany Seviatry menghadiri Evaluasi Pembangunan Sarana dan Prasarana Lingkungan Rukun Warga (SALIRA) Tahun 2022 yang diselenggarakan oleh Kecamatan Cilegon bertempat di halaman Kantor Kecamatan Cilegon, Kamis (29/12).
Cilegon
Kota Cilegon Ditunjuk Sebagai Pilot Project KPU
Bantenaktual.com, Cilegon – Kota Cilegon terpilih menjadi percontohan dalam Pemilu, hal ini dilihat dari dijadikannya Kota Cilegon sebagai Pilot Project Komisi Pemilihan Umum (KPU) dengan mengusung tema “Menjadi Percontohan Kota Demokrasi dan Pengukuhan Relawan Kelurahan Peduli Pemilu dan Pemilihan” yang dilaksanakan di Forbis Hotel (28/12).
Helldy Datangi Langsung Korban Gempa Cianjur Berikan Donasi Senilai Rp. 254 Juta
Bantenaktual.com, Cilegon – Musibah Gempa Bumi dengan kekuatan 5,6 Magnitudo yang terjadi pada tanggal 21 November 2022 di Kabupaten Cianjur, Jawa Barat masih menjadi pilu bagi masyarakat sekitar. Gempa yang terjadi secara tiba – tiba itu mengakibatkan ratusan rumah di wilayah Cianjur yang salah satunya di Cisarua mengalami kerusakan. Gempa Bumi tersebut juga dapat dirasakan di sejumlah daerah di wilayah Bandung, Jakarta dan Bekasi.
Wujudkan Cilegon Modern, Mall Pelayanan Publik di Cilegon Resmi Dibuka
Bantenaktual.com, Cilegon – Sebagai perjuduan dari Cilegon modern, Mal Pelayanan Publik (MPP) Kota Cilegon telah diresmikan oleh Wali Kota Cilegon Helldy Agustian yang ditandai dengan Pemotongan pita, dengan didampingi Deputi Bidang Pelayanan Publik Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Dian Natalisa di Halaman Gedung Graha Edhi Praja, Kamis (22/12).
Pemkot Cilegon Luncurkan Aplikasi Stunting Care Genre Kota Cilegon
Bantenaktual.com, Cilegon – Dalam upaya percepatan penurunan angka stunting dengan memanfaatkan Teknologi, Informasi dan Komunikasi di Kota Cilegon, Pemerintah Kota Cilegon melalui Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak serta Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DP3AP2KB) membangun sebuah sistem berupa aplikasi Stunting Care Genre Kota Cilegon.
Pemkot Cilegon Lakukan Pertemuan TPID Bahas Kesiapsiagaan Pangan Menjelang Natal dan Tahun Baru
Bantenaktual.com, Cilegon – Wali Kota Cilegon Helldy Agustian membuka kegiatan High Level Meeting (HLM) Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) Kota Cilegon dalam rangka mendukung “Kesiapsiagaan Pangan Menjelang Natal dan Tahun Baru 2023” didampingi Wakil Wali Kota Cilegon Sanuji Pentamarta bertempat di Aston Hotel, Selasa (13/12).
JPC Fasilitasi Pelatihan Jurnalistik Untuk Pelajar
Bantenaktual.com, Cilegon – Puluhan pelajar Madrasah Aliyah yayasan Al-I’Anah Kota Cilegon mengikuti kegiatan Pelatihan Jurnalistik yang diselenggarakan oleh Jurnalis Parlemen Cilegon (JPC) bekerjasama dengan PT. Krakatau Bandar Samudera (KBS) bertempat di Aula Madrasah Aliyah Al-I’Anah Cilegon, Selasa (13/12).
Wali Kota Cilegon: Korupsi adalah Musuh Bersama
Bantenaktual.com, Cilegon – Pemerintah Kota Cilegon melalui Inspektorat Kota Cilegon menggelar acara Peringatan Hari Antikorupsi Sedunia Tingkat Kota Cilegon Tahun 2022 yang mengusung tema “Indonesia Pulih, Bersatu Berantas Korupsi” bertempat di Lantai Dasar, Gedung Praja Mandiri Kota Cilegon, Jum’at (09/12).
Wali Kota: Pemkot Cilegon Peduli Dengan Pendidikan
Bantenaktual.com, Cilegon – Wali Kota Cilegon Helldy Agustian menegaskan bahwa Pemkot Cilegon sangat peduli dengan pendidikan, hal ini disampaikan Helldy didepan ratusan Kepala Sekolah SMK Swasta se Provinsi Banten yang berkumpul dalam acara Gebyar SMK Swasta Provinsi Banten. Kegiatan ini juga bertujuan sebagai ajang silaturahmi antar Kepala Sekolah SMK se Provinsi Banten untuk membangun Sinergitas dengan Perusahaan yang tergabung dalam Dunia Usaha, Dunia Industri dan Dunia Kerja (DUDIKA) serta sebagai salah satu bentuk peranan Pemerintah Provinsi Banten yang berlangsung di Hotel The Royale Karakatau, Rabu (07/12).
OJK Nyatakan BPRS Cilegon Sebagai Bank Sehat
Bantenaktual.com, Cilegon – Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) Pemkot Cilegon, BPRS CM (Bank Perkreditan Rakyat Syariah Cilegon Mandiri) dinyatakan sebagai Bank yang sehat oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK), hal ini berdasarkan surat yang dikirimkan OJK kepada BPRS CM dan disampaikan Wali Kota Cilegon Helldy Agustian pada saat jumpa pers di Rumah Dinas Wali Kota Cilegon, Selasa (06/12).
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.
