Bantenaktual.com, CILEGON – Manajemen Citimall Cilegon kembali melakukan aksi peduli sosial terhadap masyarakat sekitar melalui program Corporate Social Responsibility (CSR). Kali ini, Citimall Cilegon membuat gerakan sosial dengan memberi hewan kurban berupa dua ekor kambing ke Masjid Nurul Ikhlas dan kelurahan Ramanuju, Kota Cilegon.
Cilegon
Crazy Rich Cilegon Bidik Nurrotul Uyun dan Endang Efendi jadi Wakilnya di Pilkada 2024
Bantenaktual.com, – Crazy Rich Cilegon, Dede Rohana Putra tampak intens berkomunikasi dengan politisi Partai keadilan Sejahtera (PKS), Nurrotul Uyun dan mantan Ketua DPRD Cilegon, Endang Efendi menjelang perhelatan Pilkada Cilegon 2024 mendatang.
Crazy Rich Cilegon Dede Rohana Bantu Puluhan UMKM Rp100 Juta
Bantenaktual.com, Cilegon – Crazy Rich Cilegon sekaligus bakal calon Wali Kota Cilegon, Dede Rohana Putra dan Caleg DPR RI, Edison Sitorus membantu 40 Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) di Kota Cilegon mendapat bantuan modal sebesar Rp100 juta.
Waspadai Penyakit Mulut dan Kuku, DKPP Vaksinasi Hewan Kurban
Bantenaktual.com, Cilegon – Waspadai Penyakit Mulut dan Kuku, DKPP Vaksinasi Hewan Kurban CILEGON, DISKOMINFO – Menjelang Idul Adha, penjual hewan kurban di Kota Cilegon mulai marak. Mulai di kandang peternakan dan penggemukan hingga lapak-lapak baru di pinggir jalan.
Dipadati Ribuan Pengunjung, Malam Puncak HUT Kota Cilegon Berlangsung Sangat Meriah
Bantenaktual.com, Cilegon – Malam Puncak Hari Ulang Tahun (HUT) Kota Cilegon ke-25 yang digelar di Stadion Krakatau Steel berlangsung sangat meriah dengan dipadati ribuan pengunjung, Senin 6 Mei 2024 malam. Selain itu, pada momen yang diisi dengan hiburan grup band kenamaan Jamrud tersebut juga tampak dihadiri ratusan kepala daerah yang tergabung dalam Aliansi Kabupaten/Kota Peduli Sanitasi (Akkopsi).
Peserta CSS XXII Akkopsi Mulai Berdatangan ke Kota Cilegon
Bantenaktual.com, Cilegon – Ratusan peserta City Sanitation Summit (CSS) XXII yang digelar Aliansi Kabupaten/Kota Peduli Sanitasi (Akkopsi) mulai berdatangan ke Kota Cilegon sebagai tuan rumah, Senin 6 Mei 2024. Hingga pukul 15.00 WIB, setidaknya sudah lebih dari 180 peserta yang melakukan registrasi di The Royale Krakatau Hotel Cilegon.
Grup Band Jamrud Bakal Meriahkan HUT ke-25 Kota Cilegon
Bantenaktual.com, Cilegon – Grup band Jamrud bakal memeriahkan perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-25 Kota Cilegon pada 6 Mei 2024, di Alun-alun Kota Cilegon.
Sholat Idul Fitri di Masjid Agung, Wali Kota Cilegon Helldy Agustian Minta Warga Jadikan Momentum Lebaran untuk Saling Memaafkan
Bantenaktual.com, Cilegon – Wali Kota Cilegon Helldy Agustian didampingi Sekretaris Daerah Kota Cilegon Maman Mauludin, Asisten Daerah I, II dan III, serta ribuan warga Cilegon melaksanakan Sholat Idul Fitri 1445 H di Masjid Agung Nurul Ikhlas Kota Cilegon, Rabu, 10 April 2024.
Posko Kesehatan di Cilegon Sudah Melayani 475 Pemudik
Bantenaktual.com, Cilegon – Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Cilegon terus memantau pelayanan kesehatan di Posko Mudik Lebaran 1445 Hijriyah yang dibuka sejak 4 April 2024 lalu. Setidaknya tercatat ada 475 pemudik yang memanfaatkan pelayanan kesehatan yang berada di sejumlah posko kesehatan di Kota Cilegon, Selasa 9 April 2024.
Tinjau Pelabuhan Ciwandan, Helldy Imbau Pemudik Tingkatkan Kewaspadaan
Bantenaktual.com, Cilegon – Wali Kota Cilegon Helldy Agustian turun langsung meninjau pelaksanaan mudik di Pelabuhan Ciwandan pada Minggu malam, 7 April 2024.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.
