Hadirkan Artwork Spesial Tahilalats, Vans Rayakan Hari Jadi ke-57
Feature, Lifestyle  

Hadirkan Artwork Spesial Tahilalats, Vans Rayakan Hari Jadi ke-57

Bantenaktual.com, – Pada tanggal 16 Maret 1966 menjadi hari istimewa bagi Paul Van Doren dan Jim Van Doren bersama Gordon Lee serta Serge Delia, membuka The Van Doren Rubber Company di Anaheim, California, Amerika Serikat yang mengawali sejarah panjang Vans. Untuk merayakan Hari Jadi Vans yang ke-57 tahun, Vans Indonesia melalui laman di Instagram menggunakan papan bunga spesial berisi ucapan “Selamat & Sukses” yang jelas terinspirasi dari cara yang menjadi ciri Indonesia yang dikreasikan dengan checkerboard khas Vans. Bunga papan ini menunjukan rasa terima kasih karena telah menjadi bagian dari perjalanan Vans di Indonesia selama ini.

Adidas Kini Resmi Buka Kembali di Plaza Indonesia
Feature, Lifestyle  

Adidas Kini Resmi Buka Kembali di Plaza Indonesia

Bantenaktual.com, – Adidas kembali buka di gerai Plaza Indonesia dengan mengusung konsep The Collection, Destination Door. Store terbaru ini dirancang untuk menyatukan interest setiap orang lewat koleksi busana. Konsep ini juga dilengkapi dengan community area yang di mana akan ada aktivasi, workshop hingga kolaborasi menarik yang dapat dilangsungkan di toko.

Trans Snow World Ajak Keluarga Main Salju di Liburan Akhir Tahun
Feature, Lifestyle  

Trans Snow World Ajak Keluarga Main Salju di Liburan Akhir Tahun

Bantenaktual.com, Tangerang – Liburan akhir tahun, tentunya menjadi momen liburan keluarga yang dinanti-nanti.  Di penghujung tahun ini, Trans Snow World menghadirkan “The Frosty Parade” yang mengajak pengunjung untuk menyaksikan parade dari The Snow Crew, para icon khas Trans Snow World.  The Frosty Parade ini akan mengajak pengunjung untuk bermain dan menari bersama hingga 8 Januari 2023 setiap hari jam 11 dan jam 2 siang.

Inspirasi Kata-Kata Aesthetic Untuk Bio Instagram
Feature, Lifestyle  

Inspirasi Kata-Kata Aesthetic Untuk Bio Instagram

Bantenaktual.com, – Sekarang ini, hampir semua orang sudah familier dengan gadget dan media sosial. Salah satu media yang banyak digunakan adalah Instagram. Melalui profil Instagram, setiap orang dapat menampilkan personal branding yang diinginkan baik melalui postingan serta salah satu yang turut menjadi perhatian bagi para pengguna Instagram adalah Bio Instagram atau Biografi Instagram.

Tidak Ada Postingan Lagi.

Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.